Mungkin anda sudah dengar tentang gambar di samping judul postingan, trik ini sudah tidak asing lagi kedengarannya bukan. Bagi teman-teman yang belum tau , langsung saja caranya sebagai berikut :
- Pertama siapakan gambar berformat *.ico atau *.png dengan ukuran (25px - 25px)
- Upload gambar tersebut di image host , saya gunakan photobucket.com , jika belum punya akun silahkan buat dulu.
- Jika sudah punya akun, cari direct link misalnya :http://i1200.photobucket.com/albums/bb337/illankjiee/Untitled-1.png
- Login Ke akun blog
- Klik tata letak (layout)
- Klik Edit HTML
- Jangan lupa centang Expand
- Cari kode seperti berikut :
<a expr:href='data:post.url'>
- Copy paste kode berikut tepat dibawahnya :
<img border='0' src='http://i1200.photobucket.com/albums/bb337/illankjiee/Untitled-1.png'/>
ket : link yang berwarna hijau bisa diganti dengan link kamu yang didapat dari hasil upload tadi
- Save Template
- Hasilnya seperti berikut :
Sampai disini, apakah sudah terlihat gambar di samping judul blog anda...???,,,,Salam blogger....
Powered by Zoundry Raven