CONTOH LAPORAN PENELITIAN TINDAKAN KELAS (PTK) : UPAYA PENINGKATAN PEMAHAMAN SISWA TERHADAP MATA PELAJARAN PAI POKOK BAHASAN AZAS-AZAS TRANSAKSI EKONOMI DALAM ISLAM MELALUI STRATEGI READING GUIDE DAN DISKUSI PADA SISWA – SISWI KELAS XI IPA 3 SMAN I BABADAN PONOROGO TAHUN AJARAN 2009/ 2010







BAB I

PENDAHULUAN



A.    Latar Belakang Masalah  

Menurut pandangan psikologi Gestalt, faktor terpenting di dalam belajar adalah pemahaman atau pengertian (insight).[1] Selanjutnya sebagai pusat belajar, siswa harus lebih aktif berkegiatan untuk membangun suatu pemahaman, ketrampilan dan sikap atau perilaku dalam proses pembelajaran. Aktifitas siswa menjadi penting ditekankan, karena













.