Khasiat Cabai Jawa (Cabe Jawa)


Tanaman Cabe Jawa (Piper retrofractum Vahl.), cabe alas, cabe areuy, cabe jawa, c. sula (Jawa),; Cabhi jhamo, cabe ongghu, cabe solah (Madura).; Lada panjang, cabai jawa, cabai panjang (Sumatera).; Cabia (Makasar). Long pepper (Inggris);

Cabe jawa merupakan tumbuhan asli Indonesia (hati-hati nanti  ada yang ngaku-nyaku punya mereka.....hehehe), ditanam di pekarangan, ladang, atau tumbuh liar













.